Samarinda memiliki ciri khas berupa sarung tenun.
Yang biasanya di sebut Sarung Samarinda.
Sarung sSamarinda asli 100% tenun. Alat tenunnya pun masih berasal dari peralatan tradisional.
Untuk lokasi pembuatannya berada di daerah Samarinda Sebrang.
Pembuatannya pun memakan waktu selama 15 hari.
Kerajinan tenun bermula dari pendatang suku Bugis, Sulewesi Selatan.
Dan untuk harga sarung tenun asli biasanya di hargai sekitar Rp 200.000 - 500.000. tergantung tingkat kesullitannya.
Dan ini alat tenun yang di gunakan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar